Kamis, 20 Januari 2022

 Kamis, 20 Januari 2022

          TEMA 5 PENGALAMAN KU

SUBTEMA 3 PENGALAMAN DI SEKOLAH

KELAS 1 SD AL AZHAR 2

BANDAR LAMPUNG 


Hari/Tanggal  : Kamis, 20 Januari 2022
Tema                : 5 Pengalaman ku
Subtema          : 3 Pengalaman di Sekolah
Pembelajaran : 5

Pembelajaran 5

Assalamualaikum wr.wb

Good morning students.

How are you today? I hope you are fine. Don't forget to pray duha first in this morning and have your breakfast. Stay healthy and safe students.

Selamat pagi Anak-anak hebat yang sholih dan sholiha. Apa kabar mu hari ini? Yuukk...jawab dengan semangat "Alhmdulillah Luar Biasa Allahu Akbar" 😊👍🌻

Anak anak yang selalu ibu guru rindukan sudahkah melaksanakan sholat duha dan murojaah pagi ini?  Alhmdulillah semoga tetap istiqomah ya. 😊🤗

Apersepsi

Anak-anak kemarin kita sudah belajar menemukan atau mencari kalimat ajakan pada teks pendek serta membaca aksara lampung. Nah hari ini kita akan melanjutkan pembelajaran kita yaitu tentang :

Tujuan Pembelajaran   :

  • · dapat menuliskan tanggapan dari kalimat ajakan yang telah ditulis teman dengan tepat.
  • ·       Dengan mengamati angka yang ada, siswa dapat membandingkan dua bilangan dari 21 sampai dengan 40 dengan istilah lebih dari, kurang dari, sama dengan benar.

 
MATERI LANJUTAN:

Ayo Berlatih
Beri tanda (v) centang pada kalimat ajakan yang tepat.
Udin mengajak Beni bermain kasti.
• Beni, ayo, kita bermain kasti.      
• Beni, Edo mengajakmu bermain kasti.

Tuliskan tanggapan Beni terhadap ajakan Udin
____________________________________________
__________________________________________

Video penjelasan materi :


TUGAS MU ! ✏📗
Tulislah di buku latihan Tema mu ya 🥰




 

Tulis tugas mu di buku latihan tema setelah itu fotokan lalu kirim ke Whatsapp bu guru ya. Jangan lupa ucapkan kata tolong dan terimakasih kepada mama/papa ya. Selamat belajar dan semangat beribadah 🤗🤗

Wassalamualaikum 🙏😊 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Kisi - Kisi PAS Tema 8   Hari/Tanggal : Senin/5/06/ 2023 Berikut ini kisi kisi Penilaian Akhir Semester genap tema 8 semoga Sholeh Sholeha B...